382 Peserta mengikuti Tes Tertulis Panitia Pemungutan Suara (PPS) kecamatan Lubai, Lubai Ulu dan Rambang Pemilu 2024

382 Peserta mengikuti Tes Tertulis Panitia Pemungutan Suara (PPS) kecamatan Lubai, Lubai Ulu dan Rambang Pemilu 2024
382 Peserta mengikuti Tes Tertulis Panitia Pemungutan suara (PPS) kecamatan Lubai, Lubai Ulu dan Rambang Pemilu 2024

Sabtu, 07 Januari 2023 Sebanyak 382 Peserta mengikuti kegiatan seleksi Tertulis calon anggota Panitia Pemungutan suara (PPS) yang di gelar oleh KPU Kabupaten Muara Enim melalui PPK kecamatan Lubai, PPK kecamatan Lubai Ulu, dan PPK kecamatan Rambang wilayah Zona 4 untuk Persiapan Pemilu 2024.

Peserta ini berasal dari 3 kecamatan di kabupaten muara Enim yakni kecamatan Lubai, kecamatan Lubai Ulu, dan, kecamatan Rambang.

382 Peserta mengikuti Tes Tertulis Panitia Pemungutan suara (PPS) kecamatan Lubai, Lubai Ulu dan Rambang Pemilu 2024

Sebanyak 382 peserta ini sebelum nya telah lulus pada tahapan seleksi administrasi. 

Pada tahapan tes tertulis ini para peserta dari 3 kecamatan ini akan mengikuti ujian tertulis yang berlokasi di SMA N 1 Lubai.


Tes tertulis ini berlangsung mulai dari jam 13.00 WIB dan dilakukan secara serentak.

Setelah berakhirnya tes tertulis ini para peserta yang lolos seleksi selanjutnya akan mengikuti kegiatan wawancara.

382 Peserta mengikuti Tes Tertulis Panitia Pemungutan suara (PPS) kecamatan Lubai, Lubai Ulu dan Rambang Pemilu 2024

Dari 382 peserta ini akan memperebutkan 3 kursi setiap Desa yang ada dalam lingkup kecamatan Lubai, lubai ulu dan Rambang.

Seiring dengan Perbawaslu No 05 tahun 2022 tentang Pengawasan dan penyelenggaraan Pemilu tahun 2024 kegiatan tes tertulis ini Di awasi secara langsung oleh Bawaslu Kabupaten Muara Enim melalui Panwascam kecamatan Lubai, Lubai Ulu, dan Rambang.

Kegiatan ini juga diawasi TNI, POLRI, serta Satpol PP.

Di harapkan dengan banyak nya minat peserta yang mengikuti seleksi PPS ini, anggota yang nanti terpilih merupakan anggota yang berkualitas, memiliki integritas yang kuat, serta memahami teknis penyelenggaraan pemilu.



Post a Comment

0 Comments